[Custom] [ROM] Lineage 14.1 Nougat for Redmi 2 - Halo kawan kawan user redmi 2 disini saya akan membawa kabar gembira bagi kawan kawan semua yaitu custom rom lineage 14.1 telah hadir untuk Redmi 2 anda. Rom Lineage merupakan custom rom baru akan tetapi sudah menjadi primadona di kalangan pecinta custom rom seperti cyanogenmod
Custom Rom Lineage rengkarnasi dari cyanogenmod yang sudah resmi ditutup akhir tahun 2016 kemarin dan berganti nama menjadi Lineage 14.1 ini. Dan Xiaomi Redmi 2 berkesempatan untuk menjajal custom rom Lineage 14.1 ini jadi ini bisa untuk mengobati penggemar rom cyanogenmod yang telah sirna.
![]() |
[Custom] [ROM] Lineage 14.1 Nougat for Redmi 2 |
Custom Rom ini berjalan di os Nougat 7.1.1 dan di about phone Xiaomi Redmi 2 tertera 14.1-20170101-NIGHTLY-wt88047. Custom Rom Lineage 14.1 ini works untuk Xiaomi Redmi 2 Lollipop .Bagi kawan kawan user Redmi 2 yang sudah tidak sabar ingin mencicipi custom rom lineage ini langsung ulasannya berikut :
Langkah Langkah Install Custom Rom Lineage 14.1 Redmi 2 :
- Pastikan Redmi 2 anda sudah root dan terpasang TWRP 3.0.2.0
- Masuk Ke TWRP [Power+Volume UP]
- Backup Rom sebelum melakukan flashing
- Wipe Data
- Wipe Cache
- Wipe Dalvik
- Wipe System
- Install Custom Rom Lineage 14.1
- Tunggu Proses selesai
- Setelah selesai langsung install lagi Gappsnya
- Gapps Pilih yang 7.1 > Pico
- Tunggu flashing gapps selesai
- Reboot System
- Tunggu beberapa saat sampai proses booting pertama selesai biasanya untuk proses booting pertama mekmakan waktu yang lumayan lama sekita 5 menitan
Seperti itulah kira kira [Custom] [ROM] Lineage 14.1 Nougat for Redmi 2. Selamat Mencoba semoga berhasil
Terimakasih
Credit : Nicknitewolf
Source : Xda
Link Download
Gapps > 7.1 > Pico
ConversionConversion EmoticonEmoticon