Samsung Rilis Galaxy C9 Pro, Android RAM 6GB Pertama Samsung


TeknoPlace.Com - Setelah gagal dengan Galaxy Note 7 kini Samsung menggebrak dengan merilis perangkat Galaxy terbarunya yang dibekali RAM 6GB pertama. Galaxy C9 Pro adalah Android pertama Samsung yang dirilis di China serta menggunakan RAM yang tinggi guna untuk menyaingi popularitas Android dari vendor lainnya di China yang sudah dibekali RAM 6GB seperti OnePlus 3 dan ZukZ2 Pro.
Dikutip dari PhoneArena Galaxy C9 Pro mengusung layar lebar 6 Inch serta layar 1080P dan chipsetnya dipercayakan kepada Snapdragon kelas menengah 653 dengan dukungan memory internal hingga 64GB. Galaxy C9 Pro juga dibekali koneksi 4G, DualSim, OS Android Marshmallow sedangkan bagian kameranya dibekali 16MP untuk depan dan belakang dengan apaerture F/.9.
Perangkat ini mempunyai tebal 6.9 mm dan kemmapuan battery nya dipastikan tahan lama karena Samsung Dikutip dari PhoneArena Galaxy C9 Pro mengusung layar lebar 6 Inch serta layar 1080P dan chipsetnya dipercayakan kepada Snapdragon kelas menengah 653 dengan dukungan memory internal hingga 64GB. Galaxy C9 Pro juga dibekali koneksi 4G, DualSim, OS Android Marshmallow sedangkan bagian membekalinya dengan kapasitas 4000 mAH. Samsung Galaxy C9 Pro saat ini hanya bisa dipesan di China dengan harga USD 472 atau sekitar Rp 6.1 Jutaan.
Apakah Samsung akan menjualnya di negara negara di Asia lainnya? Sepertinya kita tunggu pernyataan resmi dari Samsung Indonesia.
Previous
Next Post »
Thanks for your comment