[TRIK] Cara Update Firmware Vivo Y15 Via Recorvery (Firmware Resmi)



                   Oke, kali ini saya akan membahas cara upgrade firmware resmi vivo y15. fungsinya agar vivo y15 anda mendapatkan software atau os terbaru. cara ini juga bisa membuat hp anda yang eror menjadi normal kembali. baiklah tanpa panjang lebar cerita langsung saja Ini caranya.


2. Setelah di download masukkan file ke dalam sd card 

3. Kemudian masuk ke recovery mode dengan cara

  • Matikan HH
  • Tekan volume down + power tunggu sampai menyala dan getar lalu lepas

4. Setelah masuk ke menu recovery mode gunakan volume up & down untuk navigasi dan tombel power untuk           memilih.

5. Pilih  "Android system recovery" > apply update from external sdcard > pilih file yang tadi di download       > PDxxx_xx_x_x.x.x-update-full.zip.

kemudian tunggu sampai proses berjalan kurang lebih 10 mnt
HH akan restart otomatis dan booting pertama memang lebih lama jadi ditunggu.

Note:
kalau abort/gagal via recorvery bawaan. coba pake CWM Recorvery Caranya Lihat DISINI
    Nah itu dia cra upgrade firmware terbaru vivo Y15. kalau ada kendala tinggalkan Komentar
    DO YOU OWN RISK.!!

    ConversionConversion EmoticonEmoticon

    :)
    :(
    =(
    ^_^
    :D
    =D
    =)D
    |o|
    @@,
    ;)
    :-bd
    :-d
    :p
    :ng
    :lv
    Thanks for your comment