Dikesempatan kali ini saya akan berbagi TF Update Andromax R2 beserta cara flashingnya, silahkan simak ulasan berikut ini sebelum masuk eksekusi.
Bahan-bahannya :
- Sebelum melakukan TF Update hendaknya back up dulu data-data penting anda dari memory internal, karena TF Update akan menghilangkan semua data partisi yang ada di internal.
- Unduh file TF Update Andromax R2 - I56D2G Disini
Langkah-langkahnya :
- Download & ekstrak file, taruh file I56D2g_v1.bin, fwflag, dan signature di eksternal di luar folder.
- Matikan Andromax R2 anda.
- Tekan tombol Power + Vol Up + Vol Down secara bersamaan.
- Tunggu proses TFUpdate selesai & tunggu HH booting sempurna.
- Selamat, HH agan telah direset sempurna
Semoga berhasil dan bermanfaat, selamat mencoba...
Related Post
Cara Flashing Coolpad 5218D dengan mudahCara Flashing Coolpad 5218D dengan mudah - tentunya bukan bootloop saja yang dapat di atasi,
Unlock 4G LTE Andromax R, Q, Qi, ES, ECPada kesempatan kali ini saya akan berbagi tutorial cara Unock 4G LTE All Operator di andromax R, Q
CARA FLASHING RECOVERY HP GALAXY STAR DUOSHalo apa kabar sahabat blogger, semoga kalian baik-baik saja ya, tak seperti saya sekarang ini yang
CORELDRAW X7 SUITE (Full Keygen)Sore para sahabat blogger, gimana kabarnya hari ini, semoga semua baik-baik saja dan sehat selalu y
INILAH UPDATE ANDROID TERBARU 6.0 MarshmallowMungkin ada yang belum tau bahwa Android akan meluncurkan versi terbarunya yakni Android 6.0 Marshm
Flash Lenovo A6000 Via QfilLenovo A6000 merupakan Hp paling marak di kalangan remaja untuk brand lenovo. Bahkan teman saya seb
ConversionConversion EmoticonEmoticon